Total Tayangan Halaman

Minggu, 12 Juni 2011

Anggur


Anggur ( vitis vinifera/ labrusca )
Tanaman merambat, yang dapat tumbuh hampir disemua jenis tanah , namun demikian agar tanaman anggur tumbuh dan berbuah dengan baik memerlukan syarat tumbuh sbb:
- Menghendaki daerah yang terbuka artinya memerlukan sinar matahari penuh
- Cocok untuk di tanam di daerah dengan ketinggian tempat 0 – 300 m dari permukaan laut
- Kedalaman air tanah tidak lebih dari 1 m , dan air tersedia dalam jumlah yang cukup
- Menyukai daerah yang memiliki musim kering lebih dari 3 bulan pertahun dengan curah hujan sekitar 250 – 380 mm pertahun.
Sekedar contoh Varietas yang sudah dibudidayakan :
- Anggur probolinggo
- Anngur Bali ( alponso )
- Prabu bestari
Harga Bibit : Rp 25.000,- per batang

1 komentar: